warna lipstik wardah untuk bibir gelap beserta gambar dan harganya terbaru 2018,- kosmetik kecantikan banyak sekali macam dan kegunaannya, yang mana produk itu hadir dengan kualitas terbaik dan juga menjadi inspirasi para wanita dalam hal berinovasi untuk penampilan sehari hari nya, begitu juga produk dari wardah yang memang selalu mengedepankan konsep ramah dan baik untuk berbagai jenis kulit, wardah juga termasuk komesetik yang memiliki sertifikat halal yang mana itu menunjukan produk wardah aman untuk digunakan, produk wardah pun dirancang dengan sangat baik oleh para ahli kecantikan, oleh sebab itu kali ini kami akan mencoba mengulas mengenai warna lipstik wardah untuk bibir hitam, berikut ulasan lengkapnya.
Wardah Long lasting Lipstik No.11 Cherrie Glam
diawali dengan wardah long lasting cherrie glam yaitu produk lipstik wardah yang cocok untuk bibir hitam, lipstik ini membawakan warna merah ati yang begitu menawan, juga dibekali dengan bahan aktif seperti vitamin dan nutrisi untuk mempertahankan kesehatan bibir. produk lipstik ini juga membawakan bahan jojoba oil dan olive oil untuk membuat bibir tetap lembab, warna nya yang bagus mudah untuk dioleskan dan tidak cepat luntur, cocok untuk keseharian anda, adapun untuk harganya produk ini dibandrol Rp. 43.000
Wardah Exclusive Matte Lip Cream 09 Mouve On
selanjutnya wardah lip cream yang mungkin bisa anda gunakan yang cocok bagi anda untuk keseharian, apalagi warna bibir gelap mungkin lip cream ini bisa menjadi salah satu pilihan untuk anda, produk lip cream ini hadir dengan membawakan warna pink tetapi tidak terlalu mencolok, yang dibekali dengan bahan seperti olive oil untuk menjaga bibir tetap lembab dan sehat. produk yang sangat baik ini mudah untuk diaplikasikan dan tahan lebih lama, selain itu produk ini lebih fokus untuk memperbaiki kulit bibir yang kering dan pecah pecah, adapun untuk harganya produk ini dibandrol Rp. 46.000
Wardah Exclusive Matte Lip Cream 06 - Feeling Red
berikutnya lip cream wardah feeling red, warna merah sangat cocok untuk berbagai jenis bibir termasuk warna gelap, oleh karena itu produk ini membawakan warna merah yang menawan bisa membuat bibir anda semakin cantik untuk dilihat. dibekali dengan bahan alami vitamin dan nutrisi yang menjaga kelembaban bibir juga memperbaiki bibir yang kering dan pecah pecah, selain itu produk ini disisipkan sistem filter UV yang menjaga bibir dari radiasi sinar matahari, adapun untuk harganya produk ini dibandrol Rp. 50.000
itulah beberapa rekomendasi lipstik untuk bibir gelap, bagi anda yang ingin mengetahui lebih banyak mengenai lipstik wardah maupun lipstik dari merk lain bisa anda baca disini Harga Lipstik Wardah. kiranya demikian dulu ulasan dari kami, semoga bermanfaat, terima kasih dan sampai jumpa dilain kesempatan.